Pemerintah Desa Palingkau Sejahtera melaksanakan Musyawarah Desa Khusus (Musdessus), yang digelar di aula Kantor Desa Palingkau Sejahtera Kecamatan Kapuas Murung, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah, Kamis (29/2/2024).
Digelarnya Musdessus untuk menetapkan Keluarga Penerima Manfaat Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (KPM BLT DD) untuk tahun anggaran 2024.