~ Advertisements ~
Barisan Pertahanan Masyarakat Adat Dayak (Batamad) Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah, gelar Hasupa Hasundau atau pertemuan ramah tamah, di Resto Buli Lewu, Kuala Kapuas, Senin (11/12/2023).
Batamad ingin eksistensinya di tengah masyarakat memberi manfaat, dalam mengawal kehidupan dan perjuangan masyarakat adat Dayak dalam mempertahankan harkat dan martabatnya serta menjaga kearifan lokal.