Pemerintah Kecamatan Selat kembali menggelar sosialisasi dalam rangka upaya peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan sektor pajak sarang burung walet, yang kali ini digelar di Kelurahan Selat Tengah, Jumat (13/10/2023).
Sosialisasi dilakukan langsung Camat Selat, Yaya Setiabudi didampingi Lurah Selat Tengah Ruly Budiyanto, bertempat di aula kantor kelurahan Setempat.